BERITA TERPOPULER: Dari Pemerintah Ringankan Iuran Jaminan Kesehatan saat Corona sampai Rumah Mewah Eko Patrio yang Kini Jadi Anggota DPR

By Virny Apriliyanty, Sabtu, 25 April 2020 | 09:10 WIB
BERITA TERPOPULER: Dari Pemerintah Ringankan Iuran Jaminan Kesehatan saat Corona sampai Rumah Mewah Eko Patrio yang Kini Jadi Anggota DPR ()

BERITA TERPOPULER: Dari Pemerintah Ringankan Iuran Jaminan Kesehatan saat Corona sampai Rumah Mewah Eko Patrio yang Kini Jadi Anggota DPR 

SajianSedap.com -  Ini dia berita terpopuler hari ini, Sabtu 25 April 2020. 

Ada berita soal Pemerintah ringankan iuran jaminan kesehatan. 

Ada juga berita soal rumah mewah eko patria yang kini jadi anggota dewan. 

1. Pemerintah Ringankan Iuran Jaminan Kesehatan saat Corona

Jokowi

Masih mewabahnya virus corona, Pemerintah Indonesia mulai meluncurkan beberapa kebijakan keringanan, termasuk bagi peserta BPJS.

Tak hanya memberikan keringanan token listrik gratis, kini Pemerintah Indonesia mulai membahas kebijakan bagi peserta BPJS di tengah pandemi virus corona.

Baca Juga: BERITA TERPOPULER: Dari Beda Dapur Ririn Dwi Ariyanti dan Ikke Nurjanah sampai Efek Samping Air Rebusan Serai

Baca Juga: BERITA TERPOPULER: Dari Pemerintah Berencana Tutup Jalan Tol sampai Sarung Tangan Bisa Memindahkan Virus Corona

Sebelumnya untuk meringankan beban masyakarat, Pemerintah Indonesia memberikan program token listrik gratis bagi pelanggan 450 VA.

Sementara untuk pelanggan 900 Va akan mendapatkan diskon 50 persen sebagai program token listrik gratis.

Kini baru-baru ini kebijakan soal nasib peserta BPJS juga mulai dibahas.

Setelah sempat mendapat wacana kenaikan tarif BPJS, MA resmi membatalkan kenaikan tarif kenaikan BPJS.

Baca lengkapnya dengan klik link ini.